Home / Tag: sekda

Tag Archives: sekda

Sekda Natuna Tutup Musrenbang Wilayah II di Kecamatan Pulau Laut

Bertempat di Gedung Serbaguna Madah Kencana Desa Air Payang Kecamatan Pulau Laut, selasa (12/02) malam, Sekretaris Daerah Kabupaten  Natuna, Wan Siswandi didampingi beberapa pimpinan Organisasi Perangkat Daeerah, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan Wilayah II, Tahun 2020. Agar pembangunan dapat terealisasi secara tepat sasaran, Program dan Kegiatan Tahun 2021 harus direncanakan sesuai kebutuhan daerah serta bersinergi dengan program ...

Read More »

Wan Siswandi Harap dukungan Bagi Sikapi Ancaman terhadap Keutuhan NKRI

Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna, Wan Siswandi membuka kegiatan Seminar Kesadaran Bela Negara ASN Kabupaten Natuna dalam Mendukung Kebijakan Pemerintah Guna Memperkuat NKRI, bertempat di Gedung Sri Serindit  Kelurahan Batu Hitam Kecamatan Bunguran Timur, Kamis (30/01) pagi. Pendidikan bela negara bagi seluruh warga Negara adalah hal yang penting, dengan penerapan dari esensi Pancasila dan Undang-Undang Dasar 1945 yang dituangkan dalam bentuk ...

Read More »

Sekda dan Tim Pengarah MTQ X Kabupaten Natuna Tinjau Persiapan Kecamatan Pulau Tiga

Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) merupakan Event 2 tahunan yang harus dapat terlaksana secara maiksimal dan baik dengan segala kekurangan yang ada, untuk itu peran serta dan rasa tanggung jawab bersama menjadi modal dasar yang baik agar kegiatan tersebut terlaksana secara sukses dan pada akhirnya dapat menciptakan Qori dan Qoriah sebagai duta Tilawatil Qur’an yang dapat mengharumkan nama daerah pada ajang ...

Read More »

Perangkat Sudah Memadai, Mampukah Natuna Berinovasi?

(wartaKominfo) – Dalam Rapat Fasilitasi Penguatan Sistem Inovasi Daerah yang dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Bupati Natuna, Kepala Pusat Litbang Inovasi Daerah Kemendagri, Mathoes Tan memaparkan, beberpa problematika dalam pelaksanaan inovasi daerah sejauh ini adalah sumber daya manusia, konektivitas (integritas), infrastruktur, minimnya anggaran, dan kurangnya komitmen pimpinan. Selasa, (28/01/2020). Menanggapi hal tersebut, Sekda Natuna, Wan Siswandi mengatakan bahwa Natuna sudah ...

Read More »

Pemda Natuna Sambut Baik Rencana Pembangunan SKPT Berskala Internasional

Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna sangat menyambut baik rencana Pemerintah Pusat, melalui Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, untuk membangun lagi Sentra Kelautan dan Perikanan Terpadu (SKPT) di Kabupaten Natuna. Rencana tersebut disampaikan langsung oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, melalui Staff Khususnya Freed S. Lonan, saat melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Natuna, pada Rabu (22/01) siang. Freed menyampaikan, kedatangannya ...

Read More »

Pimpin Apel 17 Hari Bulan, Sekda Harap OPD Natuna Mampu Manfaatkan Peluang dari Pusat

Diakhir tahun 2019 dan awal tahun 2020 ini, Kabupaten Natuna terus menyedot perhatian masyarakat di seluruh Indonesia, bahkan Dunia. Hal itu dibuktikan dengan seringnya pejabat setingkat Menteri yang mengunjungi pulau mungil diujung utara Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), bahkan hingga Presiden RI Ir. Joko Widodo menyempatkan diri untuk menyambangi wilayah perbatasan ini. Diakhir tahun 2019 dan awal tahun 2020 ini, ...

Read More »

Sekda Natuna Berharap Organisasi IKBB Dapat Mengisi Pembangunan Daerah

Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna sangat menyambut baik keberadaan semua organisasi yang ada di Kabupaten Natuna karena nilai dari organisasi itu dapat meningkatkan silaturahmi, ukhuwah islamiah, rasa kesamaan dalam satu sama lainnya. Kedepan organisasi IKBB selalu menjalin koordinasi dan komunikasi kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna, bagi menciptakan berbagai pemikiran dan wacana dalam mengisi pembangunan dengan baik, seperti yang diharapkan bersama. Hal ...

Read More »

Bahas Pembangunan, Mantan Sekdaprov Diutus Pemerintah Pusat ke Natuna

NATUNA (HAKA) – Plt Sekretaris Badan Nasional Pengelola Perbatasan RI, Suhajar Diantoro menyambangi Pemkab Natuna, Kamis (26/12/2019) pekan lalu. Suhajar menyampaikan, bahwa sesuai dengan arahan Presiden RI, agar beranda terdepan NKRI harus dilakukan percepatan pembangunan. Ia menerangkan, di antara tugas yang diemban BNPP yaitu, membuka keterisolasian daerah perbatasan dengan membangun jalan, jembatan, pelabuhan, Bandar udara sekaligus mengelola lalu lintas orang dan ...

Read More »

Wan Siswandi Pimpin Pertemuan dengan Plt Sekretaris BNPP di Kabupaten Natuna

Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna, Wan Siswandi menggelar pertemuan  dengan Sekretaris Badan Nasional Pengelola Perbatasan RI, Suhajar Diantoro yang melaksanakan kunjungan kerja di Kabupaten Natuna, bertempat di Ruang Rapat Kantor Bupati Natuna, Jalan Batu Sisir Bukit Arai, Ranai, kamis (26/12) lalu. Dalam sambutannya, Wan Siswandi menerangkan bahwa saat ini pemerintah daerah sedang mendapatkan perhatian dari pemerintah pusat melalui program percepatan pembangunan ...

Read More »

Pelantikan Mabicab dan Pengurus Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Natuna, Periode 2019 – 2024

Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna Wan Siswandi, S.Sos,menghadiri acara Pelantikan Kamabicab dan Pengurus Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Natuna Periode 2019-2024, bertempat di Gedung Sri Srindit Batu Hitam, Ranai, Senin (23/12) Sore, Turut hadir dalam acara tersebut Plt. Gubernur Kepulauan Riau beserta rombongan, Ketua DPRD Kabupaten Natuna, Anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah, Pimpinan ORganisasi Perangkat Daerah, para Pembina, Kepala Sekolah dan Sangga ...

Read More »