Home / 2017 / December

Monthly Archives: December 2017

Pendidikan SLTA menjadi Kewenangan Pemerintah Provinsi, menyulitkan Pemerintah Kabupaten/Kota untuk Mewujudkan Pendidikan yang Merata

Pemerintah Kabupaten Natuna terus meningkatkan segala aspek pembangunan terutama dalam meningkatkan mutu sumberdaya manusia melalui peningkatan mutu pendidikan yang lebih merata dan berkeadilan, diantaranya melalui alokasi 20 persen anggaran pada APBD setiap tahunnya yang merupakan amanat Undang-Undang dan harus dipatuhi. Hal ini disampaikan Bupati Natuna, Drs. H. Abdul Hamid Rizal, M,Si dalam sambutannya ketika melantik 11 orang Anggota Dewan Pendidikan ...

Read More »

Bupati Natuna Pimpin Rapat Koordinasi Akhir Tahun 2017

Bupati Natuna Drs. H. Abdul Hamid Rizal,M.Si, memimpin Rapat Koordinasi Akhir Tahun di Ruang Rapat Kantor Bupati Natuna Bukit Arai, Rabu (27/12) pagi. Hadir pada rapat tersebut Wakil Bupati Natuna, Sekretaris Daerah, Para Asisten, Pimpinan OPD dan Kepala Bagian Dilingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna. Dalam rapat tersebut beliau menyampaikan beberapa pointing untuk menjadi perhatian para pimpinan OPD berkaitan dengan pelaksanaan APBD ...

Read More »

Upacara Memperingati Hari Ibu Ke – 89 Tahun 2017 di Kabupaten Natuna

Peringatan Hari Ibu harus dijadikan sebagai refleksi dan renungan bagi semua, dimana berbagai upaya telah dilakukan untuk memajukan pergerakan perempuan disemua bidang. Perjalanan panjang selama 89 Tahun telah mengantarkan berbagai keberhasilan dalam menghadapi tantangan global dan multidimensi khususnya bagi mewujudkan kesetaraan gender di Indonesia. Hal tersebut disampaikan, Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Republik Indonesia dalam sambutan tertulis yang dibacakan ...

Read More »

Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Tahun 2017

Bupati Natuna, Drs.H.Abdul Hamid Rizal,M.Si menjadi Inspektur Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Tahun 2017 di Halaman Markas Polisi Resort (MAPOLRES) Natuna, kamis (21/12) Sore, dihadiri oleh Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (FKPD) dan beberapa pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dilingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna. Dalam pidato tertulis Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia beliau menyampaikan bahwa dalam rangka pengamanan Natal 2017 dan Tahun ...

Read More »

Apindo Harus Sinergi dengan Program Pemerintah agar Pertumbuhan Ekonomi Daerah dapat Dipacu

Bupati Natuna, Drs. H. Abdul Hamid Rizal,M.Si menghadiri acara pelantikan Pengurus Dewan Pimpinan Kabupaten  Asosiasi Pengusaha Indonesia  (APINDO) di Rumah Makan Sisi Basisir, Selasa (19/12) malam yang dihadiri pula oleh beberapa Anggota DPRD Kabupaten Natuna, FKPD dan Pimpinan OPD, Ketua Perserikatan Buruh Natuna, Ketua APINDO Batam dan rombongan. Dalam sambutannya Bupati Natuna menyampaikan agar Apindo dalam kapasitasnya kedepan mampu menjadi ...

Read More »

Upacara Peringatan hari Bela Negara Tahun 2017

Bupati Natuna diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna, Wan,Siswandi, Sos,M.Si menjadi Pembina upacara Peringatan Hari Bela Negara ke-69, tahun 2017, di Halaman Kantor Bupati Natuna, jl Batu Sisir Bukit Arai, selasa,(19/12) pagi, dihadiri oleh seluruh Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) beserta staf dilingkungan  Pemerintah Kabupaten Natuna dan Anggota Bela Negara Kabupaten Natuna. Dalam  pidato tertulis Presiden Republik Indonesia yang disampaikan pada ...

Read More »

Pencanangan Kampung KB dan Rumah Data Kependudukan di Dusun II Tanjung Sebauk Desa Sedanau Timur Kecamatan Bunguran Batubi

Wakil Bupati Natuna, Dra. Hj. Ngesti Yuni Suprapti,MA kembali meresmikan Pencanangan Kampung KB sekaligus meresmikan Rumah Data Kependudukan di Dusun II Tanjung Sebauk Desa Sedanau Timur Kecamatan Bunguran Batubi, Kamis (14/12) pagi. Kegiatan tersebut juga dihadiri oleh beberapa Pimpinan Organisasi Perangkat Daerah, Perwakilan Organisasi Kabupaten Natuna Sehat, jajaran pemerintah kecamatan, Desa dan masyarakat Bunguran Batubi. Dalam sambutannya, Wakil Bupati Natuna ...

Read More »

Audiensi PT. Garuda Indonesia BO.Batam Dengan Pemerintah Kabupaten Natuna (Inisiasi Kemitraan Korporasi)

Kabupaten Natuna merupakan daerah yang memiliki banyak potensi dan saat sekarang ini sedang dalam proses percepatan pada berbagai sektor, baik itu sector pariwisata, perikanan dan sector lainnya. Untuk mendukung percepatan pembangunan tersebut, keberadaan transportasi udara menjadi sangat penting terutama diantaranya dalam hal perdagangan potensi perikanan antar negara yang akan terselenggara secara lebih efisien dibanding melalui transportasi laut. Hal ini disampaikan ...

Read More »

Peresmian Kantor Pos Cabang Batubi 29752B1 Upaya Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat

Kecamatan Bunguran Batubi adalah salah satu kecamatan termuda diantara pemekaran tiga kecamatan baru yaitu Kecamatan Pulau Tiga Barat, Kecamatan Suak Midai dan Kecamatan Bunguran Batubi. Pada saat ini Kecamatan Bunguran Batubi mendapat tambahan pendukung untuk percepatan proses pembangunan, melalui keberadaan sarana pendukung transaksi yang akan disediakan oleh Kantor Pos Cabang  Batubi 29752B1, diharapkan dapat memberi kontribusi positif. Hal ini disampaikan ...

Read More »

Pengukuhan Pengurus HPMN dan Peresmian Asrama Putra Mahasiswa Natuna di Pontianak Tahun 2017

Telahpun diamanatkan oleh negara bahwa Pemerintah Daerah berkewajiban mengalokasikan anggaran kurang lebih 20 persen dalam APBD pada setiap tahunnnya. Anggaran tersebut akan dipergunakan bagi pembenahan berbagai fasilitas pendidikan, pemenuhan kebutuhan pendukung serta kesejahteraan tenaga pengajar yang dirasa memberikan peranan penting terhadap upaya peningkatan mutu pendidikan. Hal tersebut disampaikan Bupati Natuna, Drs. H. Abdul Hamid Rizal,M.Si ketika meresmikan Asrama Putra Mahasiswa ...

Read More »