Home / Tag: news

Tag Archives: news

Usulan Hamid Rizal Disetujui, Natuna Menuju Smart Island

NATUNA, SIJORITODAY.com – – Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia melalui Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) menyetujui usulan Bupati Natuna Hamid Rizal terkait bantuan akses internet di pendesaan, Kelurahan, Sekolah dan Puskesmas di Kabupaten Natuna, Senin (29/07/2019). Melalui surat pemberitahuan BAKTI Kominfo RI tertanggal 28 Juni 2019 Nomor 460/Kominfo/BAKTI/.31.4/UM.01.01/06/2019 yang ditandatangani Direktur Layanan TI untuk Pemerintah dan Masyarakat BAKTI Kominfo ...

Read More »

Wakil Bupati Natuna Sambangi SMP Negeri 02 Puak

Sebagai salah satu wilayah perbatasan, Natuna saat ini menjadi salah satu pusat perhatian dari Presiden Republik Indonesia, dengan digulirnya berbagai program kerja percepatan pembangunan, diantaranya pada sector perikanan, migas, pariwisata, pertahanan dan keamanan serta pengendalian lingkungan. Perhatian ini tentu membutuhkan penggerak aktif, sumberdaya manusia yang produktif dan mampu bersaing di era serba digital, dan hal ini hanya mampu diwujudkan jika ...

Read More »

Bupati Natuna dan DPRD Kabupaten Natuna Sepakat Tandatangani MoU KU-APBD 2020

Bertempat di Ruang Rapat Paripurna Kantor DPRD Kabupaten Natuna, Ranai, jum’at (26/7), Bupati Natuna, Abdul Hamid Rizal menandatangani Nota Kesepakatan Bersama dengan unsur pimpinan DPRD, diantaranya Ketua, Yusripandi, Wakil Ketua I, Hadi Candra dan Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Natuna, Daeng Amhar. Adapun poin penting  isi nota kesepahaman tersebut menyatakan bahwa baik pemerintah daerah maupun DPRD Kabupaten Natuna merasa perlu ...

Read More »

Ngesti : Peserta Festival Layang-Layang Internasional jadi Indikator Natuna Sudah Dikenal Luas

Dalam rangka memperingati Hari Jadi Kota Ranai ke 148 Tahun, untuk kedua kalinya digelar Funtouristic dimana salah satu rangkaian kegiatannya adalah Festival Layang-layang Internasional yang digelar di Hangar Barat Lapangan Udara Raden Sadjad, Ranai, minggu (28/7) pagi. Berkat promosi sector pariwisata yang sedang gencar dilakukan pemerintah daerah, kegiatan ini juga mendapatkan perhatian dari wisatawan mancanegara, yang ditandai keikutsertaan dalam kegiatan ...

Read More »

Gali Potensi Penyanyi Natuna, Disparbud Gelar Festival Lagu Melayu

(wartaKominfo) – Pegelaran Funturistic Festival dalam rangka merayakan Hari Jadi Kota Ranai ke 148 juga merupakan sebagai ajang pencarian bakat atau penggali potensi bagi anak-anak Natuna cikal bakal penyanyi melayu terbaik dengan digelarnya Festival Lagu Melayu, senin malam (29/07) di Pantai Kencana Ranai Kabupaten Natuna. Selain merupakan salah satu upaya untuk mengangkat Budaya Natuna dalam rangka mempromosikan Pariwisata Kabupaten Natuna ...

Read More »

Gasing, Warisan Seni Budaya Asli Natuna Harus Dilestarikan

(WartaKominfo) – Sebuah permainan rakyat yang berasal dari Natuna yang dinamakan Permainan Gasing Tradisional turut ikut andil dan dilombakan dalam memeriahkan perhelatan Funtouristic Festival 2019. Bertempat di Bukit Cemaka Ranai, Lomba Gasing Tradisiona secara resmi telah dibuka oleh Kepala Dinas pariwisata Kabupaten Natuna Hardinansyah, Senin (29/07). Pertandingan gasing merupakan warisan seni budaya asli Natuna yang harus dijaga kelestariannya. Salah satu ...

Read More »

Festival Band Warnai Semarak Funtouristic Festival 2019

(WartaKominfo) – Gema irama musik dari lagu-lagu pilihan yang dibawakan oleh para peserta Festival Band menjadi hiburan tersendiri untuk masyarakat Natuna dalam menyemarakkan Funtouristic Festival 2019 Peringatan Hari Jadi Kota Ranai ke 148, Minggu (28/07). Selain menghibur masyarakat, melalui ajang Festival Band ini juga dapat dijadikan wadah atau peluang bagi para pemuda Natuna untuk menyalurkan bakat dan kreatifitasnya terhadap musik. ...

Read More »

Pasar Ikan Natuna, Usung Konsep Higienis dan Modern

(wartaKominfo) – Melalui Agreement dari Pemerintah Jepang melalu Japan International Cooperation Agency (JICA) dengan Kementrian Kelautan dan Perikanan (KKP) Republik indonesia (RI), yang dituangkan dalam Keputusan Menteri Kelautan dan Perikanan RI No 4 Tahun 2019, bahwa ada 6 Daerah di Indonesia yang mendapatkan bantuan hibah dari Jepang. Sebagaimana Natuna yang telah ditetapkan KKP sebagai Program Strategis Nasional yakni Sentral Kelautan ...

Read More »

2021 Natuna Akan Punya Pasar Yang Representatif ?

(wartaKominfo) – Setingkat Kabupaten, Natuna memang belum memiliki pasar yang representatif atau pasar yang layak. Untuk itu, Pemerintah Kabupaten Natuna terus berupaya mewujudkan mimpi masyarakat dengan melahirkan sebuah pasar yang representatif untuk daerah Kabupaten Natuna melalui bantuan hibah dari Pemerintah Jepang. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Dinas Perikanan Kabupaten Natuna,  Zakimin dalam dialog interaktif Kopi Pagi edisi Jum’at (26/07/19). Zakimin ...

Read More »

Wakil Bupati Natuna Kunker Di Wisata Mangrove Desa Mekar Jaya

DESA MEKAR JAYA – KIM Mekar Jaya. Wakil Bupati Natuna, Dra. Hj. Ngesti Yuni Suprapti didampingi Kepala dinas pariwisata, Kepada Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa dan Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat melakukan kunjungan kerja ke Wisata Mangrove Air Batang desa Mekar Jaya kecamatan Bunguran Barat kabupaten Natuna (25/07/2019). Kepala desa melalui Sekretaris desa, Dursalim sambut baik kunjungan kerja ini. Rombongan diterima dikantor desa ...

Read More »