(wartaKominfo) – Bupati Natuna, Cen Sui Lan, didampingi Wakil Bupati Jarmin dan juga Ketua DPRD Natuna, Rusdi melaksanakan panen raya di Desa Payak, Kecamatan Serasan Timur, Senin, 16 Juni 2025. Hal ini merupakan bagian dari rangkaian kunjungan kerjanya di pulau Serasan. Kehadiran kepala daerah bersama jajaran pemerintah kabupaten ini disambut masyarakat setempat mengikuti kegiatan tersebut. Dalam kesempatan tersebut, Bupati Cen ...
Read More »Bupati Natuna Serahkan Bantuan Sosial Tunai kepada 83 KPM di Serasan.
(wartaKominfo) – Usai melaksanakan panen raya di Desa Payak, Kecamatan Serasan Timur, Bupati Natuna Cen Sui Lan didampingi Wakil Bupati Jarmin Sidik melanjutkan agenda kunjungan kerjanya dengan menyapa masyarakat dalam acara ramah tamah dan penyerahan Bantuan Sosial Tunai (BST) di Desa Tanjung Setelung, Minggu (16/06/2025). Kegiatan tersebut menjadi bagian dari program Optimalisasi Penghapusan Kemiskinan Ekstrem Tahun 2025 berdasarkan Instruksi Presiden ...
Read More »Safari Ramadhan Di Kecamatan Pultibar, Wakil Bupati Natuna Tutup Muhibah Ramadhan Kecamatan Pulau Tiga dan Pulau Tiga Barat Tahun 2025.
(wartaKominfo) – Kembali menjalani agenda pemerintah daerah di bulan Ramadhan , Wakil Bupati Natuna Jarmin Sidik bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Natuna kunjungi Kecamatan Pulau Tiga Barat dalam rangka Safari Ramadhan yang kali ini dilaksanakan di Masjid Al-Hikmah Desa Pulau Tiga, Kecamatan Pulau Tiga Barat, Senin (17/3/2025). Hadir juga Anggota DPRD Provinsi Kepulauan Riau H. Mustamin Bakri dan Daeng Amhar, Ketua ...
Read More »Hadiri Undangan Muhamadiyah Natuna, Wakil Bupati Natuna Ajak Organisasi Islam Bantu Pemda Dalam Membangun Daerah.
(wartaKominfo) – Wakil Bupati Natuna Jarmin menghadiri acara pengajian dan buka puasa bersama Pengurus Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kabupaten Natuna, bertempat di Rumah Makan Sisi Basisir Natuna, Sabtu, 15/03/2025. Dalam sambutannya Jarmin Selaku Bupati Natuna menyampaikan kehadirannya di acara ini adalah untuk menjalin silaturahmi bersama organisasi islam di Kabupaten Natuna salah satunya Muhammadiyah Kabupaten Natuna. “Saya mengucapkan terima kasih kepada Pengurus ...
Read More »Bupati Cen Sui Lan Lakukan Inspeksi Mendadak di RSUD Natuna.
(wartaKominfo) – Sebagai tindak lanjut bersama tenaga kesehatan se-kabupaten Natuna pada Senin kemaren, Bupati Natuna, Cen Sui Lan melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Natuna yang berada di Jl. Ali Murtopo, Ranai Kota, Kec. Bunguran Tim. Rabu, 12/3/2025 Hal ini dilaksanakan untuk memastikan pelayanan kesehatan berjalan optimal. Dalam kunjungannya, Bupati menyoroti berbagai aspek, mulai dari ketersediaan ...
Read More »Ny. Syafartidah Jarmin Resmi Dilantik Sebagai TP PKK Dan TP Posyandu Kabupaten Natuna 2025-2030.
(wartaKominfo) – Ny. Syafartidah Jarmin yang merupakan istri dari Wakil Bupati Natuna, Jarmin, S.E resmi dilantik sebagai Ketua Tim Penggerak PKK dan Tim Pembina Posyandu Kabupaten Natuna masa jabatan 2025-2030 oleh Ketua TP PKK Provinsi Kepri Ny. Hj. Dewi Kumalasari Ansar. Selasa, 11 Maret 2025. Kegiatan pelantikan ini bertempat di Aula Wan Seri Beni Dompak, Tanjung Pinang bersama dengan Tim ...
Read More »
PEMKAB NATUNA Website Resmi Pemkab Natuna, Provinsi Kepulauan Riau