(wartaKominfo) – Setelah perjalanan panjang akhirnya Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Natuna menetapkan pasangan calon bupati dan wakil bupati Natuna terpilih, Wan Siswandi dan Rodhial Huda sebagai pemenang pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) tahun 2020, melalui Rapat Pleno Penetapan Paslon Terpilih Bupati dan Wakil Bupati Natuna Tahun 2020. Kamis, (21/01/21) di Gedung Sri Srindit Natuna. Paslon Wan Siswandi dan Rodial ...
Read More »Wabup Natuna Harapkan Sinergitas OKP untuk Dukung Pembangunan Daerah
Senin (18/01) siang, Wakil Bupati Natuna, Ngesti Yuni Suprapti menerima kunjungan Pengurus Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah (PDPM) Kabupaten Natuna di Ruang Kerjanya, Kantor Bupati Natuna, Jalan Batu SIsir Bukit Arai, Ranai. Dalam sambutan pembukanya, Ngesti mengakui bahwa PDPM merupakan salah satu organisasi yang pengurus daerahnya sudah lama terbentuk di Kabupaten Natuna, namun berdasarkan hasil pantauan kegiatan kepemudaan, organisasi ini sudah ...
Read More »Bupati Natuna Serahkan DPA Tahun 2021, Jangan Tunda-tunda Realisasi Program Kerja
Bertempat di Ruang Rapat Kantor Bupati Natuna, Bukit Arai, Bupati Natuna Abdul Hamid Rizal, Menyerahkan Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) APBD Tahun Anggaran 2021, diserahkan secara simbolis kepada perwakilan Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Natuna, selasa (12/01) pagi. Hadir pada kesempatan tersebut diantaranya Sekretaris Daerah, para Asisten dan seluruh pimpinan Organisasi Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna. Dalam sambutannya, Hamid Rizal ...
Read More »Bupati Natuna Gelar Rakor Persiapan Vaksinasi Covid-19
Dalam waktu dekat, Pemerintah Kabupaten Natuna akan menggelar vaksinasi bagi seluruh masyarakat Kabupaten Natuna, sebagai bentuk dukungan dan upaya pencegahan penyebaran Covid-19, sesuai kebijakan pemerintah pusat. Untuk mempersiapkan hal diatas, Bupati Natuna, Abdul Hamid Rizal menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan vaksinasi Covid 19 di Kabupaten Natuna, bertempat di ruang rapat kantor Bupati Natuna Jalan Batu Sisir Bukit Arai, Selasa (12/01) ...
Read More »Rakor Persiapan Pelaksanaan Vaksinisasi Covid-19 di Natuna
(wartaKominfo) – Pemerintah Kabupaten Natuna menggelar Rapat Koordinasi terkait persiapan pelaksanaan vaksinasi covid-19 yang direncakakan digelar serentak se Indonesia. Rapat dilaksanakan bersama Satgas Covid-19, FKPD dan beberapa OPD terkait. Selasa,(12/01) di Ruang Rapat Kantor Bupati Natuna. Vaksinasi ini adalah harapan yang bertujuan memutuskan mata rantai penyebaran Covid-19, yang sampai hari ini belum diketahui kapan akan berakhirnya. Untuk itu, Bupati Natuna, ...
Read More »Bupati Natuna Hadiri Rapat TMMD Ke-110 Tahun 2021
Bertempat di Ruang Rapat Kodim 0318 Natuna, Bukit Arai, Ranai, Bupati Natuna, Drs. H. Abdul Hamid Rizal, M.Si, Menghadiri Acara Pemaparan Rencana Sasaran Program Terpadu Tentara Manunggal Masuk Desa (TMMD) ke-110, kamis(06/01) pagi. Kegiatan tersebut dihadiri oleh sebagian besar Jajaran Pejabat Kodim 0318 Natuna, Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Natuna, Asisten Administrasi Umum Setda Kabupaten Natuna, beberapa pimpinan Organisasi Perangkat ...
Read More »Inilah Teknis Pelaksanaan Vaksinasi COVID-19
DOWNLOAD PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN VAKSINASI DALAM RANGKA PENANGGULANGAN PANDEMI CORONA VIRUS DISEASE 2019 (COVID-19) Kementerian Kesehatan menerbitkan Keputusan Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Menular Nomor HK.02.02/4/1/2021 tentang Petunjuk Teknis Pelaksanaan Vaksinasi Dalam Rangka Penanggulangan COVID-19. Berikut teknis pengaturan vaksinasi dalam Keputusan yang ditandatangani 2 Januari 2021 tersebut. Tahapan Vaksinasi Pelaksanaan vaksinasi ditargetkan berlangsung 2021 – 2022. Kegiatan dibagi menjadi 4 tahapan: Tahap ...
Read More »Bupati Natuna Hadiri Pencanangan Pembangunan Zona Integritas
Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam menjalankan tugas serta pola kehidupan sehari-hari telah diatur oleh negara melalui ketentuan hak dan kewajiban, kode etik yang harus dipatuhi. Hal ini dimaksud agar dalam menjalankan tugasnya masyarakat dapat memperoleh manfaat melalui bentuk pelayanan serta pelaksanaan program kerja pembangunan. Untuk itu, integritas yang tinggi harus dimiliki oleh seluruh ASN, sehingga dalam melaksanakan tugasnya dapat diselenggarakan ...
Read More »Asisten 1 Setda Natuna Pimpin Rapat Rencana Kerjasama PT. Garuda Indonesia
Sarana transportasi berperan penting alam menunjang kemajuan disuatu daerah. Sebuah daerah akan cepat berkembang, jika sarana transportasi yang tersedia cukup memadai, terlebih lagi moda transportasi udara, yang memiliki ekstra seperti waktu tempuh relative singkat dari satu daerah ke daerah lain. Hal tersebut juga dirasa oleh masyarakat Kabupaten Natuna yang berada di wilayah perbatasan, keberadaan moda transportasi udara yang lebih memadai ...
Read More »Pencanangan Gerakan Indonesia Membaca Kabupaten Natuna
Asisten Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Natuna, Hikmatul Arif menghadiri acara Pencanangan Gerakan Indonesia Membaca Kabupaten Natuna yang dilaksanakan di Desa Pulau Tiga Kecamatan Pulau Tiga Barat, senin (7/12) pagi. Hadir pada kesempatan tersebut beberapa pimpinan OPD Lingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna, Camat beserta USPIKA Kecamatan Pulau Tiga Barat, Kepala Desa dan BPD Pulau Tiga, serta undangan lainnya. Dalam sambutannya Asisten ...
Read More »
PEMKAB NATUNA Website Resmi Pemkab Natuna, Provinsi Kepulauan Riau