Home / Tag: diskominfo

Tag Archives: diskominfo

Perdana, Disparbud Akan Gelar Festival Lampu Colok

(WartaKominfo) – Setiap daerah berlomba-lomba untuk memeriahkan Idul Fitri yang tidak lama lagi akan datang, berbagai tradisi pun dilakukan masyarakat untuk memeriahkan Hari Raya Idul Fitri tersebut.  Demikan pula Pemerintah Kabupaten Natuna. Melalui Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Natuna, malam takbiran perayaan Idul Fitri 1440 H nanti akan tambah kemilau dengan sajian Lampu Colok atau sering disebut “Litou” oleh ...

Read More »

Disparbud Natuna Kembali Adakan Festival Musik Sahur

(WartaKominfo) – Mendapat sambutan baik dan apresiasi oleh Wakil Bupati Natuna pada tahun 2018, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Natuna yang bekerjasama dengan Ikatan Keluarga Kalimantan Barat (IKKB) kembali menggelar Event Festival Musik Sahur. Event tersebut dilaksanakan  khusus untuk menyemarakan Ramadhan 1440 H 2019 M. Hal tersebut dibenarkan oleh Sekretaris Disparbud, Indah Titik Suprapti saat ditemui wartaKominfo di Ruang ...

Read More »

Tim Kemenko Maritim Sambangi Natuna

Tim kerja dari Kemenko Bidang Maritim berkunjung ke Natuna dengan tujuan untuk mengumpulkan berbagai bahan dan informasi terkait upaya pengembangan ekonomi daerah melalui pemberdayaan potensi maritim di Kabupaten Natuna. Kegiatan tersebut digelar di Rumah Makan Gerai Natuna, Batu Kapal Ranai, senin (22/4) dihadiri pula oleh beberapa pimpinan Organisasi Perangkat Daerah terkait. Dalam sambutan pembukanya, Asisten Ekonomi dan Pembangunan Sekretariat Daerah ...

Read More »

SDM Pengadaan Barang/Jasa Harus Berkompeten

(WartaKominfo) – SDM merupakan hal yang sangat penting termasuk SDM Pengadaan Barang/Jasa. Sesuai dengan amanat Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 106 Tahun 2007 dan Nomor 16 Tahun 2018, bahwa SDM pengadaan harus kompeten, dan kewajiban kompetensi ini harus terpenuhi pada tahun 2023. Hal itu disampaikan oleh Kepala Pusat Pendidikan dan Latihan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Suharti dalam sambutannya saat ...

Read More »

Pemkab Natuna Gelar Bimtek dan Ujian Sertifikasi Tingkat Dasar Bagi Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

(WartaKominfo) – Dalam upaya meningkatkan sumberdaya aparatur yang memahami secara utuh dan menyeluruh tentang pengadaan barang/jasa dilingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna, Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kabupaten Natuna Gelar Bimbingan Teknis dan Ujian Sertifikasi Tingkat Dasar Pengadaan Barang/Jasa di Hotel Trend Sentral, Senin (22/04). Acara yang akan berlangsung selama lima hari mulai tanggal 22 s/d 26 April 2019 tersebut diikuti oleh ...

Read More »

Penyampaian Hasil Pemetaan IR Kabupaten Natuna Tahun 2018

(WartaKominfo) – Untuk melihat sejauh mana perkembangan kualitas dan kenaikan kelas Industri Rumahan (IR) binaan Tim Pelaksana Kabupaten Natuna pada tahun 2017-2018, Tim Pusat Penelitian, Pengabdian pada Masyarakat (P3M) STAI Natuna bekerjasama dengan Pendamping Bidang Industri Rumahan dibawah Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA) menyampaikan hasil pemetaan IR. Di Natuna sendiri terdapat tiga industri rumahan yang sudah di kembangkan. ...

Read More »

Rakor Tim Pelaksana Industri Rumahan Kabupaten Natuna Tahun 2019

(WartaKominfo) – Kepala Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DSP3A), Kartina Riauwita membuka secara resmi Rapat Koordinasi Tim  Pelaksana Industri Rumahan (IR) Kabupatan Natuna di Ruang Rapat Kantor DSP3A. Senin, (22/04/2019). Program kegiatan industri rumahan ini merupakan salah satu strategi pemberdayaan masyarakat dengan maksud mendorong peningkatan ekonomi dan kesejahteraan rakyat. Untuk mewujudkan hal diatas, dibutuhkan proses bimbingan, pembinaan dan ...

Read More »

Bupati Natuna: Pemerintah Daerah tak mau Tanggung Aparatur yang Malas-malasan

Bupati Natuna, Abdul Hamid Rizal ketika menjadi Inspektur Upacara  Tujuh Belas Hari Bulan dilingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna Kamis (18/04), bertempat dihalaman Kantor Bupati Natuna, Jln Batu Sisir Bukit Arai Ranai, mengatakan bahwa pemungutan suara bagi Pemilihan Presiden/Wakil Presiden dan anggota legislatif telah digelar. Sebagai wujud kedaulatan negara ditangan rakyat, hendaknya apapun hasil dari perolehan suara nanti harus mendapatkan penghargaan melalui ...

Read More »

Bupati Natuna Harapkan Honorer Lebih Produktif

(WartaKominfo) – Disinggung oleh Ketua GOW Natuna Raja Peni terkait anggaran untuk organisasi wanita yang dirasa semakin hari semakin berkurang, Bupati Natuna, Hamid Rizal angkat bicara. Menurutnya, salah satu penyebab nya jika dibandingkan dengan dahulu adalah banyaknya jumlah tenaga honorer di lingkungan pemerintah Kabupaten Natuna saat ini. Saat ini, jumlah tenaga honorer di lingkungan Pemerintan Kabupaten Natuna melebihi jumlah Pegawai ...

Read More »

Harapan Ketua GOW Natuna Usai Dilantik

(WartaKominfo) – Ketua Gabungan Organisasi Wanita (GOW) terpilih, Raja Peni Andriani mengatakan, memasuki periode ke-5, (GOW) Kabupaten Natuna telah menunjukkan kiprahnya untuk pembangunan kaum perempuan. “Semenjak dikukuhkan hingga 5 periode ini, GOW telah menunjukkan kiprahnya untuk pembangunan kaum perempuan khususnya” ujar Raja Peni saat Pelantikan GOW Natuna. Selasa, (09/04/19) GOW Natuna yang saat ini beranggotakan 19 organisasi wanita memiliki keinginan ...

Read More »