Home / Tag: humas_p

Tag Archives: humas_p

Bupati Natuna Himbau Masyarakat Dukung Wujudkan Stabilitas Sosial

Bupati Natuna, Abdul Hamid Rizal didampingi Ketua T.P. PKK Kabupaten Natuna, Sekretaris Daerah, beberapa Anggota DPRD, Anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah dan beberapa pimpinan Organisasi Perangkat Daerah berkunjung ke Masjid Al Jara’a Desa Kelarik Barat (Pulau Seluan) Kecamatan Bunguran Utara, dalam agenda Safari Ramadhan 1439 Hijriyah Pemerintah Kabupaten Natuna, malam ke-6, selasa (22/5) lalu. Dihadapan segenap jema’ah, aparatur Pemerintahan Desa ...

Read More »

Bupati Natuna harapkan Sinergisitas Insan Pers Dukung Ciptakan Iklim Pembangunan yang Kondusif

Sinergisitas antara para awak media dalam mewartakan informasi kepada seluruh masyarakat, dengan pemerintah daerah yang melaksanakan program kerjanya demi mewujudkan kemajuan dan kesejahteraan yang merata, merupakan sebuah keharusan untuk terus dibangun. Terlebih lagi seiring menyongsong pelaksanaan pesta demokrasi Pemilihan Umum serentak 2019 mendatang, iklim politik ditanah air semakin dinamis. Selain itu, isu teror dan aksi radikal yang belakangan ini marak ...

Read More »

Sekda Natuna Harapkan Masyarakat Syukuri Capaian Pembangunan Daerah

Sejauh ini anggaran program kerja pelaksanaan pembangunan daerah di Kabupaten Natuna berasal sinergisitas berbagai sumber, diantaranya tingkat Provinsi Kepri, Pemerintah Pusat dan Program Tanggungjawab Sosial (TJS) dari berbagai perusahaan yang beroperasi mengelola potensi daerah. Namun dalam pelaksanaan perencanaannya, keterlibatan melalui aspirasi masyarakat terhadap sektor prioritas sangat dibutuhkan. Sehingga program kerja yang direalisasikan memberikan nilai tambah bagi kemaslahatan dan kemajuan daerah ...

Read More »

Sekda Natuna Hadiri Upacara Peringatan Hardiknas Tahun 2018 Di Kabupaten Natuna

Indonesia merupakan sebuah bangsa adikuasa dibidang kebudayaan, karena memiliki kekayaan budaya yang tersebar diseluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia, sebagaimana dinyatakan salah satu Asisten Direktur Jendral Unesco, Fransesco Bandarin. Berdasarkan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2017 tentang Memajukan Kebudayaan, menerangkan bahwa untuk mewujudkan hal diatas perlu diambil langkah strategis bagi menggali, melestarikan, mengembangkan, memanfaatkan dan membina guna mewujudkan masyarakat Indonesia yang ...

Read More »

Sekda Natuna Buka Rakor Pembinaan dan Pengawasan Produk Hukum Daerah Kabupaten/Kota se-Kepri di Ranai

Produk Hukum Daerah harus disusun dengan memperhatikan aspek filosofis, sosiologis dan yuridis agar tidak bertentangan dengan ketertiban umum atau peraturan yang lebih tinggi. Hal lain yang tidak kalah pentingnya, harus pula memperhatikan hal-hal yang berkaitan dengan teknik penyusun, bentuk dan prosedur yang besar sehingga produk hukum yang dihasilkan atau diterbitkan betul-betul baik, benar, aspiratif dan efektif Semua aspek diatas bermaksud ...

Read More »

Kunjungi Balai Kajian dan Pengembangan Budaya Melayu di Yogyakarta, Wakil Bupati Natuna Rencana ingin Bangun Fasilitas Serupa

Wakil Bupati Natuna, Ngesti Yuni Suprapti mengunjungi Balai Kajian dan Pengembangan Budaya Melayu (BKPBM) di Yogyakarta, Kamis (19/4) lalu, dengan maksud untuk melihat berbagai barang khas suku melayu yang dipajang sebagai pusat kajian perkembangan khazanah kerajaan melayu di Indonesia. Adapun beberapa barang yang terpajang disana diantaranya seperti keramik dari Riau, Penyengat dan beberapa daerah lain yang menjadi pusat pemerintahan kerajaan ...

Read More »

Tour de Natuna diharapkan dapat Kembangkan Sektor Pariwisata Daerah

Rencana Pelaksanaan Tour De Natuna yang bertujuan untuk mempromosikan sektor pariwisata daerah merupakan salah satu kegiatan yang tergolong besar, melibatkan berbagai pihak yang memiliki kompetensi dan tanggungjawab, mengingat kesuksesannya nanti akan sangat mempengaruhi tujuan yang ingin dicapai. Oleh karenanya, upaya membangun koordinasi dan kerjasama, pemenuhan terhadap berbagai sarana dan fasilitas pendukung serta analisa terhadap bidang kepanitian yang memiliki beban berat ...

Read More »

Sekda Natuna Himbau Generasi Muda Jauhi Narkoba

Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna, Wan Siswandi menghadiri kegiatan Talkshow “Peran Pemuda dalam upaya Memerangi Penyalahgunaan Narkoba di Perbatasan” yang diselenggarakan oleh Komunitas Jomblo Kreatif (KJK) yang bekerjasama dengan Jaringan Jurnalistik Indonesia (JJI) dan Komunitas Muda Natuna (Komuna), didukung pula oleh Perintah Kabupaten Natuna, BNN dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah, bertempat di Gedung Serba Guna Sri Serindit, Ranai,  Rabu (25/4) pagi. ...

Read More »

Wakil Bupati Natuna hadiri Kegiatan Dialog Peran Kepemimpinan Perempuan di Tanjungpinang

Dalam rangka memperingati Hari Kartini, Dewan Pimpinan Cabang Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Kota Tanjungpinang melaksanakan kegiatan Dialog Interaktif dan Pagelaran Seni dengan tema “Peran Kepemimpinan Perempuan dalam mengembangkan Budaya dan Pendidikan di Era Milenial”, bertempat di Aula Kantor Gubernur Kepri, selasa (24/4) pagi. Kegiatan tersebut dihadiri oleh beberapa Pejabat daerah perempuan se-Kepulauan Riau, diantaranya Wakil Bupati Natuna, Dra. Hj. ...

Read More »

Perpres RI Nomor 88 Tahun 2017, wujudkan Jaminan Hukum bagi Masyarakat dan Pengembangan Investasi Daerah

Kawasan hutan sebagai salah satu penyedia sumberdaya alam dan ruang merupakan daya tarik bagi berkembangnya investasi baik dalam maupun luar negeri. Hal ini memberikan peluang besar bagi Provinsi Kepulauan Riau, dimana hampir seluruh wilayah daratan merupakan kawasan hutan. Namun masih terdapat kendala dimana masalah  penguasaan tanah dikawasan hutan belum tuntas. Hal ini menjadi tanggungjawab bersama sebagai bentuk kehadiran pemerintah bagi ...

Read More »