Home / Tag: natuna

Tag Archives: natuna

Wakil Bupati Natuna Tinjau UNBK di SMA Negeri 1 Bunguran Timur dan MAN 1 Ranai

Senin (9/4) pagi, Wakil Bupati Natuna, Ngesti Yuni Suprapti yang ketika itu didampingi Kepala Dinas Pendidikan, Kepemudaan dan Olahraga, Suherman serta Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi, Raja Darmika berkesempatan meninjau Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK) yang diselenggarakan di SMA Negeri 1 Bunguran Timur dan MAN 1 Ranai. UNBK merupakan sistem pelaksanaan Ujian Nasional dengan menggunakan perangkat komputer dan jaringan internet ...

Read More »

Wakil Bupati Natuna Harapkan Pembangunan Irigasi Serap Tenaga Kerja Lokal

Keterbatasan anggaran daerah yang dialami Kabupaten Natuna menyebabkan upaya percepatan pembangunan harus diupayakan dengan melibatkan berbagai sumber, diantaranya program kerja pada tingkat kementerian. Sedangkan untuk potensi sumberdaya alam, Kecamatan Bunguran Batubi dan Bunguran Tengah dikenal memiliki potensi tanah yang subur, didukung pula oleh masyarakat yang sangat mahir dalam mengelola lahan pertanian. Namun untuk mengelola lahan agar menjadi lebih produktif, keberadaan ...

Read More »

Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah PNS Dibuka

Asisten Ekonomi dan Pembangunan Sekretariat Daerah, Hardinansyah membuka Pelaksanaan Ujian Dinas Penyesuaian Ijazah dilingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna, bekerjasama dengan Badan Kepegawaian Nasional (BKN)  dan Kanreg Pekanbaru Tahun Anggaran 2018, bertempat di Hotel Tren Central, Jalan Pramuka, Ranai, selasa (3/4) pagi. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Tim Penguji dari BKN Jakarta dan Pekanbaru, pimpinan Organisasi Perangkat Daerah dan peserta Ujian Dinas. Menurut ...

Read More »

Bupati Natuna Buka Rakon T.P. PKK Se-Kabupaten Natuna Tahun 2018

Keberadaan PKK sebagai salah satu gerakan Nasional, berperan dalam pengembangan dan pembangunan karakter  sumberdaya manusia, dengan sistem pengelolaannya dari, oleh dan untuk masyarakat menuju terwujudnya keluarga yang harmonis serta beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Dimana program kerjanya tergolong organisasi sosial yang tidak diperkuat dengan operasional yang pasti maupun penghasilan tetap bagi para pengurusnya. Mengingat begitu strategisnya peran ...

Read More »

BPK RI minta Bupati Natuna Data Ulang Aset Daerah

Bupati Natuna, Abdul Hamid Rizal menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Natuna Unaudited Tahun 2017 yang diterima langsung oleh Kepala Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Provinsi Kepulauan Riau, Joko Agus Setyono, bertempat di Gedung BPK RI di Batam, rabu (28/3) malam. Turut hadir mendampingi Bupati Natuna, Sekretaris Daerah, Wan Siswandi, Inspektur Daerah, Mohammad Hussen, Kepala BPKPAD, ...

Read More »

Wakil Bupati Natuna Hadiri Raker dengan Presiden RI Bahas Percepatan Pelaksanaan Berusaha di Daerah

Wakil Bupati Natuna, Ngesti Yuni Suprapti menghadiri undangan kegiatan Rapat Kerja Pemerintah dengan Bupati/Walikota dan Ketua DPRD Kabupaten/Kota seluruh Indonesia, untuk membahas Percepatan Pelaksanaan Berusaha di Daerah. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Presiden RI, Joko Widodo didampingi Wakil Presiden RI Jusuf Kalla serta beberapa Menteri di Kabinet Kerja, bertempat di Ruang Pertemuan Hall B3, Jakarta International Expo (JIExpo) Kemayoran, Jakarta, Rabu ...

Read More »

Bimbingan Teknis Peningkatan Kualitas Produk Dan Pengemasan

(WartaKominfo) – Melimpahnya  Suber Daya Alam yang di miliki Natuna pada hakekatnya dapat manjadikan Natuna sebagai produsen produk olahan dengan memanfaatkan Sumber Daya Alam  tersebut. Di Natuna saat ini sudah banyak terdapat usaha-usaha rakyat yang menghasilkan berbagai produk olahan dengan memanfaatkan sumber daya alam yang dimiliki, baik berupa olahan makanan maupun kerajinan tangan. Dari produk olahan tersebut, belum banyak yang ...

Read More »

Bupati Natuna Hadiri Malam Ta’ruf MTQ IX Tingkat Kabupaten Natuna Di Kecamatan Bunguran Timur Laut

Upaya melestarikan nilai-nilai Qur’an ditengah kehidupan masyarakat menjadi salah satu dasar pelaksanaan pembangunan, terutama bagi membendung berbagai pengaruh negatif dari kemajuan yang berhasil dicapai. Untuk itu, pengenalan Al Qur’an harus diselenggarakan sejak dini, sehingga beriring waktu, generasi muda yang nantinya akan menggantikan berbagai posisi sebagai penggerak pembangunan, memiliki bekal keimanan dan ketakwaan yang memadai. Hal ini di sampaikan Bupati Natuna, ...

Read More »

Bupati Natuna Himbau ASN Bayar Zakat

Dalam pelaksanaan pembangunan, upaya mempersiapkan generasi muda yang berkarakter, berakhlak dan yang paling utama membekali dengan nilai-nilai ketuhanan merupakan salah satu hal yang harus didasari menjadi tanggungjawab bersama sesuai peran dan fungsi yang dimiliki. Namun bagi pemerintah daerah, upaya untuk mendukung hal tersebut melalui program kerja dan pengelolaan anggaran daerah memang tidak diperbolehkan untuk mengalokasikan anggaran bagi mendukung operasional pembinaan ...

Read More »

Cabang Perlombaan MTQ Ke IX Dilaksanakan di 6 Lokasi

(WartaKominfo) – Musabaqah Tilawatil Qur’an ke IX tingkat Kabupaten Natuna tahun 2018 yang diselenggarakan oleh Pemerinrah Kabupaten Natuna di Kecamatan Bunguran Timur Laut memperlombakan berbagai cabang perlombaan yang akan berlangsung selama 6 Hari mulai tanggal 26-31 Maret 2018.. Beberapa cabang tersebut diantaranya Tilawah Anak-Anak, Tilawah Remaja, Tilawah Dewasa, Tilawah Tartil Qur’an, Tilawah Qiro’at Syab’ah, Hifzil Qur’an, Tafsir Qur’an, Khatil Qur’an, ...

Read More »