Home / Tag: publikasi

Tag Archives: publikasi

Buka Rakerkesda 2019, Ngesti Harap Libatkan Masyarakat dalam upaya Tingkatkan Mutu dan Pelayanan Kesehatan Daerah

Salah satu fungsi pemerintah adalah menghadirkan negara ditengah-tengah masyarakat diseluruh wilayahnya, diantaranya dalam bentuk eksistensi pelayanan kesehatan yang merata bagi menjamin kesejahteraan social. Oleh karenanya, setiap pos pelayanan kesehatan, baik ditingkat desa, kecamatan sampai pada fasilitas pelayanan rujukan harus dapat bekerja secara sinergi, melakukan pemenuhan – pemenuhan berbagai aspek untuk terus meningkatkan jangkauan pelayanan, membenahi fasilitas sekaligus meningkatkan mutu sumberdaya ...

Read More »

Sekda Natuna Harapkan Cakupan SPM Daerah Lebih Luas dan Sistematis

Standar Pelayanan Minimal (SPM) merupakan target capaian pelayanan yang harus dimiliki oleh seluruh Organisasi Perangkat Daerah dengan maksud agar program kerja terutama pada sector pelayanan dapat lebih terarah, sistematis, cepat dan tepat sasaran. Oleh karenanya, pemahaman terhadap SPM terutama bagi instansi teknis yang menjalankan kewenangan tersebut harus benar-benar dapat bersinergi dan saling mendukung. Hal ini disampaikan Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna, ...

Read More »

Mahasiswa UGM Laksanakan KKN PPM Di Natuna, Kepulauan Riau

HMSTimes.com, Natuna- Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat (KKN-PPM) merupakan proses pembelajaran bagi mahasiswa sekaligus wahana pemberdayaan masyarakat. Kegiatan tersebut merupakan hal yang lumrah dan wajib dijalani oleh setiap mahasiswa/i yang menuntut ilmu di perguruan tinggi, tidak terkecuali mahasiswa/i Universitas Gadjah Mada (UGM). Stefani Julieta B S, salah satu peserta KKN-PPM  dari Fakultas Ekonomika dan Bisnis UGM yang ditempatkan di ...

Read More »

Wabup Natuna Hadiri HUT Bhayangkara ke-73 di Pantai Kencana

Natuna, Radar Kepri-Wakil Bupati (Wabup) Natuna Dra. Ngesti Yuni Suprapti, MA hadir pada apel Upacara HUT Bhayangkara ke-73 tahun 2019 yang berlangsung, Kamis,(10/07) pada pukul 08.00 pagi ini. Mewakili Pemda Natuna, Wabup menyampaika apresiasi acara tersebut, sekaligus mengucapkan selamat kepada korps Bhayangkara yang berulang tahun.”Semoga Bhayangkara semakin jaya.”Ucap Wabu pdilokasi acara. Peserta upacara pagi itu selain anggota Polres Natuna, juga ...

Read More »

Stand Pameran Adelio Natuna Ramai dikunjungi di IJBF Jepang

Dalam rangkaian kegiatan Indonesia Japan Business Forum yang diselenggarakan di Central Public Hall, Osaka Jepang selama 2 hari (26 dan 27 Juni 2019) sebagai bagian dari Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G-20, tahun 2019, Stand Pameran CV. Adelio hadir dengan menyuguhkan produk olahan ikan asli daerah berupa kerupuk, abon ikan, sambal ikan salai dan beberapa produk olahan lainnya. Antusias pengunjung yang ...

Read More »

Asyik ,,,Kapal Roro Akan Melayani Masyarakat Natuna Tahun ini, ini Rutenya!

NATUNA, JELAJAHKEPRI.COM – Kabar gembira bagi masyarakat Natuna. Pelabuhan Roro Penagi yang telah lama selesai pembangunannya diperkirakan sejak tahun 2015 lalu, pada tahun ini dipastikan akan beroprasi melayani penumpang maupun kendaraan. Demikian disampaikan Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Natuna, Iskandar DJ di ruang kerjanya. Minggu (01/07/2019) pagi. “Insyallah tahun ini akan beroprasi, hal ini sudah dikoordinasikan dengan Kasubid Sarana dan Prasarana ...

Read More »

Tahun Ini, Pemkab Natuna Bangun GOR untuk Persiapan Popda 2020

NATUNA (HAKA) – Pembinaan olahraga di Kabupaten Natuna saat ini masih sangat minim, hal inilah yang mendasari Pemkab Natuna meningkatkan fasilitas olahraga. Hal ini disampaikan oleh Kasubbag Program Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kabupaten Natuna, Tabrani. “Keberadaan fasilitas olahraga belum memadai, padahal ini jadi harapan masyarakat,” ungkapnya kepada hariankepri.com, kemarin. Ia menjelaskan, bahwa pada tahun ini akan dibangun Gedung Olahraga (GOR) ...

Read More »

Kunjungi Jepang, Upaya Peningkatan Realisasi Investasi

Natuna(MR)- Bupati Natuna Hamid Rizal, bersama sejumlah OPD, akan melakukan kunjungan ke Jepang, guna menindak lanjuti pertemuan Dubes Jepang dengan Bupati saat berkunjung ke Natuna, beberapa bulan lalu. Dalam konferensi pers, dipimpin Sekda Natuna Wan Siswandi, diruang rapat kantor Bupati jalan bukit arai Ranai Natuna, di dampingi Kabag Humas Budi Darma dan Kasubag Syamsul Jumat 21/06/2019. “Bupati Natuna mendapat kehormatan ...

Read More »

Ferry Kriswardana: Pertahanan Tidak Menghambat Pertumbuhan Ekonomi Suatu Daerah

NATINDONEWS.COM. NATUNA – Kekhawatiran sebagian orang terkait daerah berstatus kawasan pertahanan, akan menjadi kendala tersendiri bagi pertumbuhan ekonomi bagi daerah tersebut, dibantah oleh Komandan Kodim 0318 Natuna, Letkol Czi, Ferry Kriswardana, S.Sos. Menurutnya, pemahaman tersebut sangat keliru dan harus diluruskan agar tidak menjadi isu yang merugikan daerah itu sendiri. Kata Ferry, justru dengan ditetapkannya suatu daerah menjadi kawasan pertahanan, maka ...

Read More »

Natuna kembali terserang wabah DBD

Ranai (ANTARA) – Dinas Kesehatan Kabupaten Natuna menyatakan demam berdarah dengue (DBD) yang sempat menyerang wilayah Serasan Maret lalu kembali menyerang Natuna, kali ini 10 pasien positif terjangkit DBD yang tersebar di Kota Ranai. “Sejak bulan Mei sampai sekarang sudah ada 10 pasien DBD yang ditemukan atau dirawat di RSUD Natuna,” kata Hikmat Aliansyah, SKM, Kabid P2P ( Pencegahan dan Pengendalian Penyakit) ...

Read More »