(wartaKominfo) – Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna dalam hal ini Badan Perencanaan Penelitian dan Pengembangan Daerah (BP3D) Kabupaten Natuna menggelar Rapat Kinerja Penurunan Stunting, bertempat di Ruang Rapat Kantor BP3D Kabupaten Natuna, Kamis, 16/05/2024. Dalam rapat tersebut membahas tentang pengecekan data-data tentang penilaian kinerja penurunan angka stunting yang akan di gelar tanggal 20-21 Mei nanti di Tanjung Pinang. Dalam sambutannya Kepala ...
Read More »Bupati Natuna Kunker ke Serasan-Subi, Berikut Agendanya!
(wartaKominfo) – Bupati Natuna, Wan Siswandi akan melaksanakan Kunjungan Kerja (Kunker) ke tiga kecamatan yaitu Kecamatan Serasan, Kecamatan Serasan Timur, dan Kecamatan Subi selama empat hari mulai dari 16 Mei sampai dengan 19 Mei 2024. Bupati dan rombongan akan bertolak dari Pelabuhan Penagi Ranai, Kamis (16/05/2024) siang. Bupati Natuna, Wan Siswandi juga akan didampingi oleh Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda ...
Read More »Wakil Bupati Rodhial Hadiri Pelepasan Dan Tasyakuran Peserta Didik MTSN 2 Natuna
(wartaKominfo) – Bertempat di Sisir Basisir, Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda hadir dalam acara pelepasan dan tasyakuran peserta didik kelas IX Tahun ajaran 2023/2024 Madrasah Tsanawiyah Negeri 2 Natuna. Rabu, 15 Mei 2024. Pada pelepasan siswa-siswi ini mengusung tema ‘Harapan Selalu Ada Dimasa Depan, Sedangkan Doa Dan Berjuang Ada Dimasa Sekarang’. Kepala Sekolah MTSN 2 Natuna dalam sambutannya menyampaikan peserta ...
Read More »Pemda Natuna Gelar Rakor Inovasi Daerah Tahun 2024
(wartaKominfo) – Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna dalam hal ini Badan Perencanaan, Penelitian dan Pengembangan Daerah (Barenlitbangda) Kabupaten Natuna menggelar Rapat Koordinasi Inovasi Daerah yang dipimpin langsung oleh Kepala Bidang Riset dan Inovasi Daerah Barenlitbangda, Tukino pada 14 s.d 15 Mei 2024 bertempat di Ruang Rapat Lantai 1 Barenlitbangda Natuna. Rapat digelar dalam rangka menjalankan Instruksi Bupati Natuna Nomor 000.9.1/13/BP3D.UP5/I/ 2023 ...
Read More »Bupati Natuna Hadiri Rakor Program MCP KPK RI Tahun 2024
(wartaKominfo) – Selasa, 14 Mei 2024. Bupati Natuna, Wan Siswandi menghadiri Rapat Optimalisasi Capaian program Monitoring Center for Prevention (MCP) – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Republik Indonesia Tahun 2024, di Hotel Aston Batam. Kegiatan dalam Rapat Koordinasi dan Penguatan Sinergi Kepala Daerah, KPK dan Pimpinan Instansi dilakukan dalam rangka upaya pemberantasan korupsi terintegrasi di wilayah Kepulauan Riau. Bupati Natuna dalam ...
Read More »Bupati Natuna Sambut Kedatangan Tim Jaksa Agung Muda Pengawasan Kejaksaan RI
(wartaKominfo) – Bupati Natuna, Wan Siswandi menyambut kedatangan Tim Jaksa Agung Muda Pengawasan Kejaksaan Agung Republik Indonesia di VIP Room Bandara Lanud Raden Sajdad Ranai dalam rangka Kunjungan Kerja, pada Senin, 13 April 2024. Kedatangan Tim Jaksa Agung Muda Pengawasan Kejaksaan Agung Republik Indonesia disambut oleh Bupati Natuna dengan Tradisi Tepung Tawar. Setelah penyambutan, Tim Jaksa Agung Muda Pengawasan Kejaksaan ...
Read More »Urgensi Intervensi Serentak Percepatan Penurunan Stunting Kabupaten Natuna
(wartaKominfo) – Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda yang juga sebagai Ketua Tim Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Natuna membuka kegiatan Urgensi Intervensi Serentak Percepatan Penurunan Stunting Kabupaten Natuna, Senin, 13 Mei 2024. Bertempat di ruang rapat kantor Bupati Natuna lantai II dan serta zoom meeting rapat ini merupakan tindak lanjut dari hasil Survei Kesehatan Indonesia yang dilaksanakan pada tingkat kementerian dengan ...
Read More »Pimpin Apel Pagi, Sekda Natuna Sampaikan untuk Promosikan Pariwisata Natuna
(wartaKominfo) – Sekretaris Daerah Kabupaten Natuna, Boy Wijanarko bertindak sebagai Pembina Apel menyampaikan amanat untuk konsisten mempromosikan pariwisata di Natuna pada Apel Pagi di Lingkungan Pemerintahan Daerah Kabupaten Natuna, yang dilaksanakan di Halaman Kantor Bupati, Jalan Batu Sisir Bukit Arai, Ranai pada Senin, 13 Mei 2024. “Dalam mendatangkan wisatawan dari luar natuna mari kita promosikan parisiwata di natuna, yang dalam ...
Read More »Hadiri Gala Dinner Natuna Geopark Marathon, Bupati Natuna Ucapkan Selamat Kepada Pemenang
(wartaKominfo) – “Selamat kepada para peserta dan para pemenang sekalian yang telah mengikuti Natuna Geopark Marathon. Salam Olahraga! Hal tersebut disampaikan langsung oleh Bupati Natuna, Wan Siswandi ketika menghadiri Gala Dinner Natuna Geopark Marathon yang bertempat di Natuna Dive Resort, Sepempang. Minggu (12/05/2024) malam. Dalam sambutannya Bupati mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah berpartisipasi secara aktif demi terlaksananya Natuna ...
Read More »Bupati Natuna Lepas Peserta Perlombaan Natuna Geopark Marathon Tahun 2024
(wartaKominfo) – Bupati Natuna Wan Siswandi Melapas Start peserta Event Natuna Geopark Marathon Full Marathon 42 K, Half Marathon 21 K, Maraton 10 K, Marathon 5 K. Bertempat di Pantai Piwang, Alu-alun Kota, Minggu, 12/05/2024. Dalam sambutannya Bupati Natuna Wan Siswandi menyampaikan ucapan terima kasih kepada pihak penyelenggara yang sudah menyelenggarakan lomba Natuna Geopark Marathon. “Terimakasih kepada semua pihak penyelenggara ...
Read More »