Home / Tag: darisman

Tag Archives: darisman

Pemda Natuna Gelar Upacara Peringatan Sumpah Pemuda Ke-93

(wartaKominfo) – Sumpah Pemuda adalah suatu ikrar pemuda-pemudi Indonesia yang mengaku bertumpah darah satu, tanah Indonesia, mengaku berbangsa satu, bangsa Indonesia, dan menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia. Ikrar tersebut adalah hasil putusan rapat Pemoeda-Pemoedi atau Kongres Pemuda II yang digelar pada 27-28 Oktober 1928. Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna menggelar Upacara Peringatan Sumpah Pemuda Ke-93 pada Kamis 28 Oktober 2021. Upacara ...

Read More »

Natuna Mart, Sebagai Aplikasi Yang Mengakomodir Perekonomian Natuna.

(wartaKominfo) – Keberadaan natuna mart, sebagai aplikasi yang mengakomodir kegiatan perekonomian, perdagangan skala daerah akan memberikan nuansa baru terhadap bentuk aktivitas masyarakat, membuka lapangan pekerjaan baru, dan dirasa akan meningkatkan pula geliat perekonomian daerah. Hal tersebut disampaikan oleh Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda dalam acara Sosialisasi Penggunaan Dompet Digital Sebagai Upaya Percepatan Ekonomi Digital di Kabupaten Natuna, yang di selenggarakan ...

Read More »

Hadir dalam Dialog FMD, Gubernur Ansar Optimis Covid 19 dapat segera berakhir.

(wartaKominfo) – Dua tahun pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma’ruf Amin masih diselimuti suasana pandemi COVID-19. Pada 15 Juli 2021, kasus positif harian di Indonesia mencapai puncaknya. Lonjakan kasus di antaranya disebabkan oleh merebaknya COVID-19 varian Delta. Pemerintah pun terus berupaya menurunkan penularan kasus COVID-19. Hasilnya, sejak 16 Oktober 2021 ledakan pandemi mulai terkendali. Penurunan kasus COVID-19 ini ...

Read More »

Bupati Natuna Pimpin Langsung Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Pemkab Natuna.

(wartaKominfo) – Bupati Natuna Wan Siwandi melantik Pegawai Negeri Sipil (PNS) dalam Jabatan Fungsional dilingkungan pemerintah Kabupaten Natuna, Senin (25/10/2021) pagi ini di Gedung Wanita, Ranai. Proses Pelantikan Pegawai Negeri Sipil (PNS) dalam jabatan merupakan salah satu manajemen pengembangan pola karier PNS sebagaimana tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2017 tentang Manajemen Pegawai Negeri Sipil sebagai ketentuan Pelaksanaan Undang-Undang ...

Read More »

Resmikan Skadron Udara 52 , Denhanud 475, 476 dan 477 Paskhas, Ini Pesan Kasau

Natuna,metroindonesia.co.id – Kepala Staf TNI Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo.S.E.M.P.P, pagi ini meresmikan Skadron Udara 52 , Denhanud 475, 476 dan 477 Paskhas, Lanud RSA Jumat (22/10/2021). Peresmian tersebut untuk memperkuat pertahanan di daerah terdepan Negara Kesatuan Republik Indonesia(NKRI). Mengingat Kabupaten Natuna berada di tengah negara Asean, dan memiliki lautan luas kaya akan SDA. Ini salah satu wujud ...

Read More »

Dibekali Alutsista Terkini, 4 Kesatuan Udara Diresmikan KSAU, 2 Diantaranya ada di Natuna

MEDIAKEPRI, Natuna –  Kepala Staf TNI AU (Kasau), Marsekal TNI Fadjar Prasetyo mengatakan, sebagai negara kepulauan yang luas Indonesia menghubungkan dua benua dan dua samudra. Kondisi tersebut menurut Kasau, membuat Indonesia menjadi wilayah yang sangat strategis bagi pelayaran maupun penerbangan dunia. “Kandungan Sumber Daya Alam (SDA) yang terkandung didalamnya, membuat wilayah ini menjadi area yang sangat menjanjikan, namun disisi lain, mengundang resiko ancaman, dari pihak ...

Read More »

Sekolah Sudah Tatap Muka Presiden RI Himbau Kontrol Lapangan Tetap Dijalankan.

(wartaKominfo) – Terima kasih yang sebesar-besarnya atas dukungan bapak dan Ibu Bupati di seluruh Indonesia dalam pelaksanaan vaksinasi di daerah masing-masing, saya mendapatkan informasi kita sudah menyuntikkan 171 juta dosis kepada rakyat dan target kita nanti sampai di akhir Desember minimal 270 juta dosis, masih banyak sekali dalam 2 bulan lebih ini yang harus kita lakukan utamanya berkaitan dengan vaksin. ...

Read More »

Masa Pandemi, Dinas Kesehatan Prioritaskan Kesehatan Ibu Hamil

(wartaKominfo) – Pada masa hamil itu seorang ibu sangat rentan sekali karena banyak perubahan dalam tubuhnya, jadi perlu sekali untuk kita lindungi agar kondisi ibu hamil serta bayi yang dikandungnya tetap dalam keadaan sehat. Hal tersebut disampaikan oleh  Erni Yusnita, Kasi Promosi Kesehatan dan Pemberdayaan Masyarakat Dinas Kesehatan Kabupaten Natuna, dalam Dialog Interaktif di RRI Ranai, 19/10/2021. Dalam Kesempatan tersebut ...

Read More »

Hasil Asesmen Kemenkes: Semua Kabupaten Kota di Kepri Berstatus PPKM Level 1

TANJUNGPINANG (HAKA) – Berdasarkan hasil asesmen situasi Covid-19 yang dirilis Kementerian Kesehatan (Kemenkes) per 16 Oktober 2021. Tujuh kabupaten/kota di Provinsi Kepri saat ini sudah berstatus level 1. Dari hasil asesmen yang dilansir dari laman vaksin.kemkes.go.id, Senin (18/10/2021) itu, di tujuh kabupaten/kota di Provinsi Kepri kapasitas respon yang meliputi testing, tracing, dan treatment seluruhnya masuk dalam kategori memadai. Selain itu, untuk tingkat ...

Read More »

Perbub Pedoman Kerja Publikasi, Hikmatul Arif Harap Kerjasama Lebih Transparan.

(wartaKominfo) –  Di dunia digitalisasi saat ini Pemerintah Kabupaten Natuna terus berupaya membangun citra positif Pemerintah ditengah masyarakat, salah satunya yaitu melakukan kerjasama dengan media masa. Berkenaan dengan hal itu, Pemerintah Kabupaten Natuna melaksanakan Rapat membahas tindak lanjut Implementasi Perbub Pedoman Kerja sama Publikasi, 18/10/2021 di Ruang Rapat Lantai 2 Kantor Bupati Natuna, Dalam Kesempatan tersebut  Asisten lll bidang Administrasi ...

Read More »