Home / Natuna News

Natuna News

Bupati Natuna Kukuhkan Pengurus HMKN Tanjungpinang – Bintan Priode 2019 – 2020

Medako.co.id, Natuna – Bupati Natuna Drs. H. Abdul Hamid Rizal M.Si resmi mengukuhkan pengurus Himpunan Mahasiswa Kabupaten Natuna (HMKN) Tanjungpinang – Bintan priode 2019-2020 di Gedung Aisyah Sulaiman Jalan Agus Salim Tanjungpinang, Senin 29 April 2019. Acara puncak pengukuhan HMKN Tanjungpinang – Bintan diawali dengan pengucapan ikrar sumpah pengukuhan yang di bacakan oleh Bupati Natuna Hamid Rizal di ikuti penanda ...

Read More »

Disparbud Kabupaten Natuna Kembali Akan Gelar Event Tahunan Wisata Bahari

WartaKominfo _ Dalam upaya promosi wisata Natuna, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Natuna Kembali akan mengadakan event-event besar Wisata Bahari di bulan Juni 2019, yang akan menjadi perhatian khusus dalam dunia pariwisata Kabupaten Natuna. Hal itu tampak dengan telah dilaksanakannya rapat tahap awal persiapan pelaksanaan wisata bahari 2019 di Ruang Rapat Sapta Pesona Disparbud Kabupaten Natuna, Selasa (30/04). Sebagaimana ...

Read More »

Kafilah Natuna Pukau Audience saat Pawai Ta’aruf STQH VIII Provinsi Kepri

Rangkaian perhelatan Seleksi Tilawatil Quran dan Hadis VIII tingkat Provinsi Kepulauan Riau, Kabupaten Natuna dalam Pawai Taaruf memukau Gubernur Kepri, beberapa kepala daerah se Provinsi Kepri dan segenap pengunjung. Bertempat di Tugu Adipura Kijang Kabupaten Bintan, seluruh kafilah yang terdiri dari peserta cabang dan official turut meramaikan pawai tersebut dengan berbagai atraksi yang mewakili daerah masih-masing. Dalam kesempatan tersebut Kabupaten ...

Read More »

Terus Lestarikan Daerah Wisata, Disparbud Kembali Gelar Festival Pulau Senua

(WartaKominfo) – Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna mulai bersiap mendatangkan wisatawan dengan menghadirkan event-event yang dipadukan dengan keindahan alam dan budaya yang luar biasa. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Natuna dalam hal ini Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Natuna telah mempersiapkan sejumlah event menarik yang menjadi event tahunanya untuk menjaring wisatawan dan terus melestarikan daerah wisata di Kabupaten Natuna. Sepanjang bulan juni ...

Read More »

Perdana, Disparbud Akan Gelar Festival Lampu Colok

(WartaKominfo) – Setiap daerah berlomba-lomba untuk memeriahkan Idul Fitri yang tidak lama lagi akan datang, berbagai tradisi pun dilakukan masyarakat untuk memeriahkan Hari Raya Idul Fitri tersebut.  Demikan pula Pemerintah Kabupaten Natuna. Melalui Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Natuna, malam takbiran perayaan Idul Fitri 1440 H nanti akan tambah kemilau dengan sajian Lampu Colok atau sering disebut “Litou” oleh ...

Read More »

Disparbud Natuna Kembali Adakan Festival Musik Sahur

(WartaKominfo) – Mendapat sambutan baik dan apresiasi oleh Wakil Bupati Natuna pada tahun 2018, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Natuna yang bekerjasama dengan Ikatan Keluarga Kalimantan Barat (IKKB) kembali menggelar Event Festival Musik Sahur. Event tersebut dilaksanakan  khusus untuk menyemarakan Ramadhan 1440 H 2019 M. Hal tersebut dibenarkan oleh Sekretaris Disparbud, Indah Titik Suprapti saat ditemui wartaKominfo di Ruang ...

Read More »

Tim Kemenko Maritim Sambangi Natuna

Tim kerja dari Kemenko Bidang Maritim berkunjung ke Natuna dengan tujuan untuk mengumpulkan berbagai bahan dan informasi terkait upaya pengembangan ekonomi daerah melalui pemberdayaan potensi maritim di Kabupaten Natuna. Kegiatan tersebut digelar di Rumah Makan Gerai Natuna, Batu Kapal Ranai, senin (22/4) dihadiri pula oleh beberapa pimpinan Organisasi Perangkat Daerah terkait. Dalam sambutan pembukanya, Asisten Ekonomi dan Pembangunan Sekretariat Daerah ...

Read More »

SDM Pengadaan Barang/Jasa Harus Berkompeten

(WartaKominfo) – SDM merupakan hal yang sangat penting termasuk SDM Pengadaan Barang/Jasa. Sesuai dengan amanat Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 106 Tahun 2007 dan Nomor 16 Tahun 2018, bahwa SDM pengadaan harus kompeten, dan kewajiban kompetensi ini harus terpenuhi pada tahun 2023. Hal itu disampaikan oleh Kepala Pusat Pendidikan dan Latihan Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah Suharti dalam sambutannya saat ...

Read More »

Pemkab Natuna Gelar Bimtek dan Ujian Sertifikasi Tingkat Dasar Bagi Pejabat Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

(WartaKominfo) – Dalam upaya meningkatkan sumberdaya aparatur yang memahami secara utuh dan menyeluruh tentang pengadaan barang/jasa dilingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna, Bagian Pengadaan Barang/Jasa Sekretariat Daerah Kabupaten Natuna Gelar Bimbingan Teknis dan Ujian Sertifikasi Tingkat Dasar Pengadaan Barang/Jasa di Hotel Trend Sentral, Senin (22/04). Acara yang akan berlangsung selama lima hari mulai tanggal 22 s/d 26 April 2019 tersebut diikuti oleh ...

Read More »

40 ASN Mengikuti Pelatihan Pengadaan Barang dan Jasa

Ranai (np-co)  Bupati Natuna melalui Asisten Ekonomi dan Pembangunan Sekretariat Daerah Kabupaten Natuna, Tasrif secara resmi  membuka kegiatan Bimbingan Teknis dan Ujian Sertifikasi Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah dilingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna, tahun anggar 2019,  di Aula Hotel Tren Sentral, Kecamatan Bunguran Timur, Senin (22/04/2019) pagi. Kegiatan juga dihadiri Kepala Pusat Pendidikan dan Pelatihan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintahan (Pusdiklat ...

Read More »